Ilustrasi Online Shop Photo by Karolina Grabowska on Pexels.com |
Judulnya promosi banget, ya, ada kata seswatu hahaha! Kalau belum tahu, seswatu adalah usaha online kecil-kecilanku. Iya, masih kecil memang. Tapi, aku belajar banyak hal dari berdagang dan mengelola seswatu. Di postingan ini aku pengin sedikit cerita tentang pelajaran apa aja yang aku dapatkan dari berdagang. 🙂